EMBUN-MINGGU

Renungan Mingguan berdasarkan bacaan Kitab Suci menurut kalender liturgi Gereja Katolik.

Menjadi Bijak di Dalam Iman

Mungkin telah sering kali kita  mendengar perikop Injil yang dibacakan hari ini. Yaitu bahwa Yesus tidak datang untuk membatalkan hukum Taurat, tetapi untuk menggenapinya....

Garam yang Asin dan Terang yang Bercahaya

Dari sejumlah tokoh dunia, kita tak akan mungkin melupakan satu nama: Bunda Teresa dari Kalkuta. Bunda Teresa dikenal dunia sebagai pahlawan kemanusiaan, seorang yang...

Memperbarui persembahan diri kita kepada Allah

Hari ini kita memperingati hari Yesus dipersembahkan di kenisah di Yerusalem, tepat empat puluh hari setelah kelahiran-Nya, yang juga bertepatan dengan waktu pentahiran. St....

Sang Terang itu Memanggil Kita

Sejak masa Natal sampai beberapa minggu ini kita merenungkan betapa Kristus yang adalah Sang Terang itu telah turun ke dunia. Kelahiran-Nya ditandai oleh bintang...

Lihatlah, Anak Domba Allah!

Di tahun 1998 ketika kami bermukim di Filipina, saya kerap mengikuti perayaan Ekaristi di gereja kecil di dekat rumah kami. Saya mengagumi lagu-lagu yang...
Sumber: http://commons.wikimedia.org/wiki/File:Joachim_Patinir_-_The_Baptism_of_Christ_-_Google_Art_Project_2.jpg

Sudahkah Kuhayati Makna Baptisan?

Salah satu pertanyaan yang sering kami terima di situs katolisitas.org adalah, ‘Kalau Yesus itu Tuhan, mengapa Ia perlu dibaptis?’ Karena salah satu makna baptisan...

Keep in touch

18,000FansLike
17,700FollowersFollow
30,300SubscribersSubscribe

Podcasts

Latest sermons