“Urapilah Hati, Pikiran, dan Mulutku, Ya Tuhan” merupakan inti dari tema retret bagi seratus tiga puluh Para Pemandu Umat Lingkungan (PPUL) Paroki Santa Monika-...
Seorang bayi yang baru lahir terbaring di ruang ICU dengan tubuh penuh dengan selang. Matanya terpejam, yang menandakannya sedang tidur nyenyak. Orang tidak akan...
Seorang ibu datang kepadaku setelah acara Persekutuan Doa Pembaharuan Karismatik Katolik Filadelfia di Kuningan – Jakarta, tanggal 03 April 2014. Wajahnya memancarkan sukacita sehingga...
Alangkah terkejutnya hatiku mendengarkan suara isakan tangis dari seorang ibu. Dengan suara parau, ia mengatakan bahwa suaminya baru saja meninggal dunia. “Romo, tolong doakan...
Menjelang kepindahanmu,
Terputar kembali dalam otakku.
Kenangan indah bersamamu selama empat tahun di Paroki Odilia.
Kita telah melangkah bersama
Menapaki jalan pewartaan
Berjuang menegakkan iman dari Citra Raya sampai...
Retret para imam SS.CC tanggal 05-08 Juli 2014 di Batam, memutar kembali kenanganku sebagai pastor muda yang berkarya selama tujuh tahun di sana. Kenangan...